$ 0 0 Manuver Manchester City di bursa transfer musim panas bisa jadi belum sepenuhnya selesai. Melihat lini belakangnya yang keropos, manajer Manuel Pellegrini mungkin saja mencari seorang bek baru.