$ 0 0 Beberapa SD mengharuskan calon siswa untuk bisa calistung. Akibatnya, orang tua berlomba-lomba mengenalkan keterampilan tersebut ke anak sejak usia balita.