$ 0 0 Belum surut isu yang menyebut Bayern Munich tengah berupaya mendapatkan Lionel Messi. Bintang Barcelona itu diyakini akan berseragam FC Hollywood andai klub tersebut bisa menjuarai lagi Liga Champions.